Liburan Natal & Tahun Baru? Tetap Bisa Nge-Gym di Grand Focus Fit Jakarta

Libur Natal dan Tahun Baru menjadi momen yang ditunggu-tunggu untuk mudik ke luar kota atau menikmati staycation di Jakarta. Jadwal harian pun berubah waktu bangun lebih santai, agenda kumpul keluarga lebih padat, dan aktivitas sehari-hari tidak sepadat biasanya. Perubahan ini sering kali membuat rutinitas olahraga ikut terabaikan. Namun, kabar baiknya, liburan bukan berarti harus berhenti […]
5 Faktor Penting yang Sangat Mempengaruhi Pertumbuhan Otot

Fit People, saat ingin membesarkan otot, kebanyakan dari kita langsung fokus pada dua hal utama: angkat beban dan mengkomsumsi protein. Memang benar, keduanya adalah fondasi utama dalam pembentukan otot. Namun faktanya, pertumbuhan otot tidak hanya ditentukan oleh latihan dan protein saja. Jika kamu sudah rutin workout dan menjaga asupan protein tapi hasilnya belum maksimal, bisa […]
5 Pose Yoga untuk Membantu Mengatasi Frozen Shoulder

Fit People, frozen shoulder atau adhesive capsulitis adalah kondisi ketika bahu terasa kaku, nyeri, dan susah untuk digerakkan. Kondisi ini bisa dialami siapa saja,bukan cuma orang yang jarang olahraga, tapi juga kamu yang lagi pemulihan cedera, terlalu sering duduk di depan laptop, atau pernah mengalami bahu yang nggak aktif dalam waktu lama. Frozen shoulder biasanya […]
Mana Yang Lebih Baik untuk Pemula: Kettlebell atau Dumbbell? Fungsi, Manfaat, dan Tips Memilih

Memulai perjalanan fitness ataupun gym adalah langkah besar bagi siapa pun, terutama untuk Fit People yang baru ingin memulai latihan otot. Salah satu pertanyaan pertama yang sering muncul adalah: “Lebih baik mulai dengan kettlebell atau dumbbell?” Kedua peralatan ini sama-sama populer, tetapi memiliki karakteristik, manfaat, dan tingkat kesulitan yang berbeda. Memilih alat yang tepat bukan […]
5 Olahraga Yang Bisa Mengatasi Insomnia

Halo, fit people! Pernah nggak sih kamu merasa sudah tidur cukup lama, tapi tetap bangun dalam kondisi capek, lesu, dan nggak semangat? Atau justru kamu sering susah tidur padahal badan sudah capek setelah seharian beraktivitas? Jika iya, bisa jadi masalahnya bukan cuma dari durasi tidur, tapi juga dari pola aktivitas fisik yang kamu jalani. Tidur […]
7 Manfaat MuayThai: Olahraga Seru yang Bikin Kamu Kuat, Sehat, dan Lebih Percaya Diri

Hai fit people! Lagi cari olahraga yang fun, bikin keringetan, sekaligus bisa membuat kamu lebih kuat secara fisik dan mental? Kalau iya, Muay Thai adalah pilihan yang wajib kamu coba! Olahraga asal Thailand ini dikenal sebagai The Art of Eight Limbs karena menggunakan pukulan, tendangan, siku, lutut, dan clinch semua bergerak sekaligus dalam setiap sesi […]
7 Alat Pilates untuk Pemula yang Wajib Kamu Punya di Rumah

Halo fit people! Siapa di sini yang pengen punya postur tubuh lebih tegak, nyeri punggung berkurang, otot inti makin kuat, dan ingin cobain Pilates di rumah tanpa perlu ke studio class? Pilates adalah bentuk latihan yang fokus pada pernapasan, kontrol gerak, stabilitas inti, dan mobilitas tulang belakang. Tidak heran kalau Pilates semakin populer karena manfaatnya, […]
Body Mass Index (BMI) dan Tips Menjaga Berat Badan Ideal di Grand Focus Fit

Hayo Fit People, siapa yang sering bingung apakah berat badan kamu ideal, gemuk, atau justru kurus? Salah satu cara paling mudah dan cepat untuk mengetahuinya adalah dengan Body Mass Index (BMI). Body Mass Index atau BMI adalah alat medis yang digunakan untuk memperkirakan jumlah lemak tubuh seseorang berdasarkan tinggi dan berat badan. Meski sederhana, BMI […]
5 Manfaat Reformer Pilates Kini Hadir di Grand Focus Fit Baywalk Pluit

Hai Fit People,reformer Pilates kini menjadi salah satu latihan favorit bagi kamu yang ingin membangun tubuh lebih kuat, memperbaiki postur, serta meningkatkan fleksibilitas dengan cara yang aman dan efektif. Latihan ini menggunakan mesin khusus dengan sliding carriage dan resistance springs, menciptakan sensasi workout yang stabil, terkontrol, dan jauh lebih variatif dibanding Pilates mat. Jika kamu […]
4 Alasan Mega Gym Grand Focus Fit Grand Paragon Merupakan Mega Gym Terbaik di Jakarta Barat

Fit people, bekerja di kantor seringkali menimbulkan stres akibat deadline, rapat, dan tuntutan pekerjaan sehari-hari. Terkadang, untuk melepas penat, banyak orang memilih rebahan atau bersantai di rumah setelah seharian bekerja. Tapi seringkali muncul mindset yang keliru tentang olahraga: “Olahraga bikin capek,” atau “Olahraga bikin lemes.” Padahal, justru kebiasaan tidak bergerak sama sekali duduk berjam-jam di […]